![]() |
| Papan Sambutan Selamat Datang di Kabupaten Belitong mewakil PEMDA Belitung |
Friday, December 30, 2011
Semangkuk Bakso di Tanjung Pendam
Wednesday, December 28, 2011
TERPESONA DI COLLOSEUM
![]() |
| Suasana salah satu jalan di dekat hotel di sekitar setasiun |
Saya tiba di Stasiun Roma Termini
sekitar sore hari jam 19.30. Suasana di setasiun besar itu ramainya
minta ampun. Meski sudah memiliki peta kota Roma, tapi saya dan
temanku Russel masih juga ke Information Centre, menanyakan arah
hotel yang sudah kami booking. Hotel Sweet Home, yang letaknya di Via
P. Amadeo, 47 00185 Roma.
Wednesday, December 21, 2011
WISATA KULINER DI BELITONG
| Kepiting Isis |
Sewaktu mau berangkat ke Tanjung Pandan di Pulau Belitung, seorang temanku bilang : “Ah, makan di sana nggak ada yang enak. Soalnya di sana gersang, semua bumbu di kirim dari Jawa”. Dalam hatiku, pantesan, kok nggak ada yang pernah cerita makanan ya kalau dari Belitong. Semua cerita pantai. Barangkali soal wisata kuliner ini bener juga.
Subscribe to:
Comments (Atom)
Terbayang-bayang Pulau Maratua
Terbayang - bayang Pulau Maratua
Sore hari di Pulau Maratua Dalam trip saya ke Kepulauam Derawan, maka saya singgah di beberapa pulaunya. Di antaranya pulau Maratua,...
Main Ke Stone Garden
-
Aksi seorang tatung Bulan Februari yang lalu, saya sengaja jalan ke Singkawang. Maunya memang nonton Festival Cap Go Meh yang kom...
-
Suasana salah satu Pendopo Bale Raos Akhirnya sampai juga di Bale Raos Keraton. Katanya sih, rumah makan tersebut, rumah makan y...
-
Menu pilihanku di Warung Inul Ini menu yang saya pilih pas makan di Warung Inul. Nasi cikur dengan pepes ikan teri favoritku. Pepes ...

